Loading...
img

Kambing Ceko

Capra aegagrus hircus

Kambing kerdil memiliki kaki dan kepala yang pendek, dan tubuh yang kekar dan berotot. Memiliki tubuh yang pendek dengan tinggi maksimal 56 cm dan berat 24-34 kg. Tubuh di tutupi dengan mantel lurus tidak terlalu panjang dengan etebalan bervariasi tergantung musim dan iklim.

img
Kambing Ceko
Klasifikasi

Kelas : Mamalia Ordo : Artiodactyla Famili : Bovidae Genus : Capra Spesies : Capra aegagrus Sub-spesies : Capra aegagrus hircus

Makanan

Dedaunan, Rumput

Reproduksi

Kambing ceko siap kawin saat berusia 1 tahun, dengan musim kawin terjadi sepanjang tahun di daerah tropis. Kambing jantan akan mengawini banyak betina dengan lama masa bunting berlangsung selama 4-5 bulan dan akan melahirkan 1-3 anakan.

Perilaku

Kambing Ceko adalah hewan sosial dan lebih suka berada di dalam kawanannya. Ukuran kawanan di alam liar biasanya terdiri dari 5 hingga 20 ekor. Kambing ceko bersifat diurnal, yang berarti dia menghabiskan sebagian besar waktunya untuk merumput dan mencari makan di siang hari.

Habitat

Hutan, Sabana, Semak belukar, Pegunungan